Author: phinxpacific.com

“Saat mengalami mimisan, kebanyakan orang pasti langsung refleks mengambil tisu untuk menghentikan perdarahan. Namun, menggunakan tisu sebenarnya tidak cukup. Kamu juga perlu melakukan pertolongan pertama ini agar perdarahan segera berhenti.” Halodoc, Jakarta – Mimisan atau keluarnya darah dari hidung sering membuat sebagian orang panik. Padahal, mimisan tidak selalu menandakan penyakit serius. Malahan mimisan paling sering […]
Darah putih, atau leukosit, merupakan komponen penting dalam sistem kekebalan tubuh manusia. Fungsi utama sel-sel ini adalah melindungi tubuh dari infeksi, penyakit, dan berbagai ancaman lainnya. Kekurangan darah putih, yang dikenal sebagai leukopenia, dapat menyebabkan masalah kesehatan yang serius. Dalam artikel ini, kita akan membahas akibat kekurangan darah putih, penyebabnya, serta cara-cara untuk mengatasinya. Apa […]
Demam adalah meningkatnya suhu tubuh hingga lebih dari 380C. Kondisi ini bisa menandakan adanya penyakit atau kondisi tertentu di dalam tubuh. Demam dapat terjadi pada siapa pun, mulai dari bayi hingga orang dewasa. Demam umumnya terjadi sebagai reaksi dari sistem imun dalam melawan infeksi kuman penyebab penyakit. Beberapa penyakit yang sering menyebabkan demam adalah flu, radang tenggorokan, dan infeksi saluran kemih. […]
Ada beragam penyebab susah buang air besar, mulai dari gaya hidup tidak sehat hingga konsumsi obat-obatan tertentu. Nah, karena penyebabnya beragam, penting untuk mengetahui hal-hal apa saja yang dapat memicu sembelit agar dapat mengatasinya dengan tepat. Susah buang air besar atau sembelit dalam bahasa medis disebut konstipasi. Kondisi ini terjadi ketika frekuensi buang air besar (BAB) […]
Kelumpuhan atau paralisis adalah kondisi ketika satu atau beberapa bagian tubuh tidak dapat digerakkan. Kondisi ini dapat disebabkan oleh gangguan pada otot atau saraf, cedera, atau penyakit tertentu. Kelumpuhan dapat berlangsung sementara atau permanen, baik pada penderita yang hanya mengalami kelemahan maupun sama sekali tidak dapat menggerakkan bagian tubuh tertentu. Penanganan kelumpuhan tergantung pada penyebabnya. […]
Obat cacar air digunakan untuk meredakan berbagai gejala cacar air yang muncul seperti ruam, demam, dan nyeri. Jika dibiarkan tanpa pengobatan medis dan perawatan yang tepat di rumah, proses penyembuhan cacar air bisa lebih lama, bahkan berisiko menimbulkan komplikasi serius. Cacar air merupakan penyakit infeksi virus yang menimbulkan bintil kecil merah berisi cairan dan terasa gatal. […]
Pertolongan pertama pada luka bakar perlu dilakukan dengan tepat, sesuai dengan tingkatan luka bakar yang dialami. Hal ini penting untuk Anda ketahui agar luka bakar tidak berkembang menjadi kondisi yang serius dan semakin sulit ditangani. Luka bakar dapat terjadi karena berbagai hal, seperti terkena percikan api atau minyak panas, terbakar sinar matahari, atau bersentuhan dengan benda […]
Kurang darah atau anemia adalah kondisi ketika tubuh kekurangan sel darah merah yang sehat atau ketika sel darah merah tidak berfungsi dengan baik. Akibatnya, organ tubuh tidak mendapat cukup oksigen sehingga membuat penderita anemia pucat dan mudah lelah. Anemia bisa terjadi sementara atau dalam jangka panjang dengan tingkat keparahan ringan sampai berat. Anemia merupakan gangguan darah atau kelainan hematologi yang terjadi […]
Penyakit tuberkulosis (TBC) disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis yang menginfeksi paru-paru. Infeksi bakteri tuberkulosis bisa menyebabkan gangguan pada fungsi paru-paru, kerusakan jaringan yang serius, hingga kematian. Bahkan, TBC di Indonesia menempati angka teratas kematian yang diakibatkan penyakit. Lalu, apakah penyakit TBC bisa sembuh total? Ketahui di sini. Apakah penderita TBC bisa sembuh total? Penyakit TBC […]
Meski munculnya kerut sulit dihindari seiring pertambahan usia, ada cara menghilangkan kerutan di wajah secara alami yang bisa Anda coba. Anda pun dapat menggunakan bahan-bahan alami yang mudah ditemukan di rumah. Dengan begitu, kulit wajah sehat dan awet muda pun dapat Anda wujudkan. Selain bertambahnya usia, ada beberapa faktor lain yang dapat memicu munculnya keriput atau kerutan […]