Orang bisa pingsan kapan saja dan di mana saja. Oleh karena itu, memberikan pertolongan pertama pada orang pingsan bukan hanya tugas dokter dan perawat. Semua orang perlu mengetahui cara memberikan pertolongan yang tepat pada orang pingsan, agar penanganan awal dapat dilakukan. Pingsan terjadi ketika otak kekurangan pasokan darah, sehingga asupan oksigen dan gula darah ke otak juga berkurang. Padahal, […]